Syariah Formal dan Non-Formal

Al-Ustadz yang saya hormati, ada sebagian orang yang berpendapat bahwa tidaklah wajib menegakkan syariat Islam dalam bentuk formal dalam artian dijadikan hukum posiitf negara dan mengatakan bahwa yang wajib adalah menerapkan prinsip-prinsip yang dibawa Islam saja semisal keadilan, persamaan dan sebagainya. Benarkah hudud Islam seperti potong tangan bagi pencuri, rajam bagi penzina yang sudah menikah dan sebagainya itu hanya bentuk keadilan yang harus ditegakkan saat zaman Islam awal Continue reading

By iemasen Posted in Ibadah

Bolehkah Beribadah Karena Mengejar Pahala?

Bagaimana hukumnya kalau semua amal ibadah kita diniatkan untuk mendapat pahala dari Allah SWT? Karena selama ini yang sering kita baca kita selalu diiming-imingi dengan kenikmatan syurga. Beribadah untuk mengejar pahala dari Allah SWT memang sebuah cara pandang yang sudah benar. Tidak perlu lagi diutak-atik atau dikritisi. Sebab sistem per-pahala-an ini memang diajarkan langsung oleh Allah SWT, bukan sesuatu yang mengada-ada.

Continue reading